disini geram terlampiaskan
mencerna setiap partitur buram
hirup pikuk gema berakhir hitam
hanya sunyi tertinggal
mau bernyanyi atau bunyikan perkusi kencang
menguap oleh terik terbang menuju kelam
dimanakah senang yang diagungkan
rindu yang menyesakkan
karena jiwa ialah artifisial
tak ada yang rela hilang
disinilah kita berteman untuk dilupakan
sunyi sejati dalam genggaman
menyakitkan dan hampa terbuang
0 comments:
Post a Comment